Fun People Sneakers, ellesse Heritage ‘The Assist’ spring/summer 2012

July 8, 2011

Produsen perlengkapan olah raga dari Italia ini kembali meluncurkan koleksi sneakers klasik-nya, yaitu ellesse heritage ‘The Assist’. Sesuai dengan karakter utama ellesse yaitu Fun, sepatu ini sangat mencerminkan keriangan. Warna-warnanya yang terang dan mencolok akan membuatmu makin eksis.

Model sepatu basket ini pertama kali diperkenalkan pada tahun 1988. Sepatu dengan kulit suede dan tab nylon ini sangat bergengsi di era 80-an. Mampukah ellese mengulang kembali kesuksesan sneakers yang satu ini? Kita lihat saja.

Sumber : FRESHNGOOD

Comments and 6,447 views

Hayu Sayektiningati

Kinda Japan freak! Otaku yes, and a mom for my handsome Son.

COMMENT

Leave a Reply