Superdry. bikin kamu nggak pasaran!

June 19, 2011

Ingin mencoba gaya baru dan tampil beda? Brand yang satu ini bisa dijadikan acuan terkini untuk style fashion-mu.  Superdry. mengambil inspirasi dari Americana vintage mixed up with Japan style. Retail shop asal Inggris ini mengedepankan koleksi uniknya yang penuh detail.

Kamu bisa langsung mengecek deretan T-Shirt, hoodies, jeans dan jacket mereka di butik Superdry. yang ada di Senayan City. Brand yang digemari oleh pemain sepak bola Inggris, David Beckham ini rasanya wajib kamu koleksi.

Sumber : Superdry.

Comments and 3,384 views

Hayu Sayektiningati

Kinda Japan freak! Otaku yes, and a mom for my handsome Son.

Related Posts

COMMENT

Leave a Reply