Sepeda Urban ‘fixed’ gear

Posted by
February 10, 2011

Bersepeda merupakan kegiatan yang kembali marak di Jakarta dalam dua tahun terakhir ini. Sepeda jenis fix gear atau yang biasa disebut sepeda ‘fixie’ pun seakan menjadi sebuah fashion, dengan konsep minimalisnya sepeda ini dapat menjangkau segala kalangan.

Sepeda yang asalnya adalah sepeda balap yang digunakan hanya pada lintasan balap velodrome, kini dipakai oleh masyarakat kota sebagai salah satu alat transportasi sehari-hari. Sepeda fixie pertama kali digunakan dijalanan oleh para bicycle messenger/kurir sepeda ataupun tukang pos agar dapat menghindari macetnya jalanan lebih cepat dari kendaraan lainnya. Saat ini sepeda fixie dipakai dari seluruh kalangan baik dari anak sekolah, artis ibukota sampai dengan kalangan perkantoran.

Tags: ,
Comments and 12,780 views

Dimas Andhana

Husband, Father, founder of sneakersays.com , flagig.com & Dinoiki.com

Related Posts

COMMENT

Leave a Reply