NSW 2011 Cortez Summer Collection

Posted by
May 30, 2011

Kabar baik untuk lo fans berat Nike Cortez, sneakers classic yang paling fenomenal ini datang kembali dengan dua tipe warna biru muda dan coklat muda. Dan yang asiknya lagi, Cortez ini udah mulai dijual di Nike sportswear di mall-mall di Jakarta dengan bandrol harga IDR 600.000 – 800.000 . Happy shopping guys!

Sumber : kix-files.com

Comments and 3,812 views

Dimas Andhana

Husband, Father, founder of sneakersays.com , flagig.com & Dinoiki.com

Related Posts

COMMENT

Leave a Reply