Foto-foto Indah National Geographic Traveler Photo Contest 2012

Posted by
August 31, 2012

National Geographic, media yang identik dengan alam dan fotografi, setiap tahunnya selalu mengadakan lomba foto internasional. Dan untuk media wisata mereka, yaitu National Geographic Traveler, tahun 2012 adalah kali yang ke-24 bagi majalah ini mengadakan Photo Competition.

Semua karya yang masuk ke dalam kompetisi yang diadakan National Geographic Traveler selalu menarik, dan para finalis apalagi pemenangnya memang layak untuk mendapatkan predikat tersebut. Foto-foto mereka memang mengagumkan.

Kategori dalam kompetisi adalah:
1. Travel Portraits;
2. Outdoor Scenes;
3. Sense of Place;
4. Spontaneous Moments

Ini adalah para pemenang :

Juara 1

Juara 2

Juara 3

Juara Pilihan Pembaca

 

Untuk melihat foto pemenang dan peserta lainnya, klik di sini.

Dan bila kamu tertantang untuk ikutan kompetisi ini, tunggu tahun depan! Atau kamu bisa ikut kompetisi sejenis namun bukan kategori wisata, karena National Geographic Photo Competition 2012 baru akan dilaksanakan tanggal 1 September 2012 – 30 November 2012. Untuk info lengkap, silakan klik di sini. Hadiahnya 10.000 USD dan mengunjungi kantor pusat National Geographic di Washington, D.C..

Comments and 3,116 views

chasio

hardly trying to write again

COMMENT

Leave a Reply