Film sekuel yang menceritakan mengenai persahabatan antara manusia dengan Naga, “How To Train Your Dragon 2” akhirnya hadir di bioskop.
Setelah mengejutkan penonton dengan film pertamanya yang memiliki cerita berkualitas serta visual yang menantang, kini akan segera hadir “How To Train Your Dragon 2.”